Kamis, 04 Oktober 2012

Data Base (pertemuan pertama 02-10-2012)

DATA BASE

Pengenalan Basis Data :
basis data (bahasa Inggris: database), atau sering pula dieja basisdata, adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis data disebut sistem manajemen basis data (database management system, DBMS). Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi.
data adalah :  fakta yang masih mentah dan belum di olah sedankan
Informasi     :  adalah fakta yang sudah di olah atau hasil pengolahan data yang konkrit dan sudah                         mempunyai arti untuk mencapai suatu tujuan tertentu .

Perangkat lunak basis data yang banyak digunakan antara lain :
·                    My SQL
·                    Microsoft Access
·                    SQL Server
·                    PostgreSQL

            Istilah Istilah Dasar pada File Data Base :
               -Data     : ialah fakta “belum terolah” yang memiliki sedikit arti namun tidak terorganisir unsur                         terkecil dari suatu data berupa struktur tunggal seperti hurup dan angka.
              -field     : ialah satu atau sekumpulan karakter yang memiliki arti.
              -recor   : ialah kumpulan beberapa field yang saling berhubungan.
              -file       : ialah kumpulan beberapa record yang salinberhubungan.
                                                          
                                                                                                   
           Komponen Sistem Basis Data terdiri dari 6 Komponen , yakni :
                                                     
            1.Hardware
                 Biasanya berupa perangkat komputer standar, media penyimpan sekunder dan media komunikasi untuk sistem jaringan.
           2. Operating System
               Yakni merupakan perangkat lunak yang memfungsikan, mengendalikan seluruh sumber daya dan melakukan operasi dasar dalam sistem komputer. Harus sesuai dengan DBMS yang digunakan.

           3. Database
                Yakni basis data yang mewakili sistem tertentu untuk dikelola. Sebuah sistem basis data bisa terdiri dari lebih dari satu basis data.

           4. DBMS (Database Management System)
                Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola basis data. Contoh kelas sederhana: dBase, Foxbase, Rbase, MS. Access, MS. Foxpro, Borland Paradox. Contoh kelas kompleks: Borland-Interbase, MS. SQL Server, Oracle, Informix, Sybase.

            5. User ( Pengguna Sistem Basis Data )
                   Orang-orang yang berinteraksi dengan sistem basis data, mulai dari yang merancang sampai yang menggunakan di tingkat akhir.

             6. Optional Software
                   Perangkat lunak pelengkap yang mendukung. Bersifat opsional.   
      
M                       Model Basis Data                                
                       - Entity-Relationship Model (ERM) merupakan abstrak dan konseptual representasi data.    Entity- Relationship adalah salah satu metode pemodelan basis data yang digunakan untuk menghasilkan skema konseptual untuk jenis/model data semantik sistem. Dimana sistem  seringkali memiliki basis data relasional, dan ketentuannya bersifat top-down. Diagram untuk menggambarkan model Entitiy-Relationship ini disebut Entitiy-Relationship diagram, ER diagram, atau ERD.
-          Model ini merupakan sala satu model yang di terima secara meluas sebagai alat bantu perumusan data secara grafis (ERD)

 -        -  model grafikal mewakili data sebagai relasi dalam suatu struktur basis data.

-         - model ini sebagai pelengkap konsep model data relasions.

0 komentar:

Posting Komentar